Senin, 19 Desember 2011

Give Away Akhir Tahun


Buat teman-teman para pecinta tas rajutan atau tote bag ... boleh bersenang ria, karena byHandKinkin akan memberikan satu buah tas rajutan yang cantik ini buat teman-teman yang beruntung..
Caranya:
# Follow blog byHandKinkin sekarang juga
# Berikan komentarmu, "tas seperti apa yang paling oke menurut kamu"

setelah itu byHandKinkin akan mengundi follower dan komentar siapa yang paling oke 
hanya satu orang yang beruntung mendapatkan tas tersebut.
jangan lupa cantumkan alamat e-mail di komentar kamu, biar byHandKinkin bisa langsung menghubungi kamu jika kamu menang...
Pengumumannya tanggal 31 Desember 2011, hadiah akan dikirim tanggal 3 Januari 2012

Jumat, 09 Desember 2011

Cara Membuat Tas Kecil Yubiami

  Kali ini membuat tas kecil dari teknik yubiyami, tas ini dibuat untuk workshop di rumah Cantik Citra, Bandung.



Kedua gulung benang tersebut dirajut dengan teknik yubiyami, lihat cara membuatnya disini.


 Setelah dua gulung benang dirajut dengan teknik yubiyami, pilih salah satu hasil yubiyami untuk dijadikan badan tas dan satu lagi dijadikan tali.
Jika sudah memilih yubiyami mana yang akan dijadikan badan tas, kemudian dijahit seperti gambardi bawah  ini.



Jika sudah dijahit dan berbentuk seperti gambar dibawah ini, ikatlah dengan simpul mati kedua benang tersebut.


Kemudian pasang kancing bungkus di tempat yang kamu sukai.

Kemudian pasang talinya dengan menggunakan teknik diikat biasa ataupun dengan cara dijahit, kalian boleh memilih cara mana yang paling mudah.


 Selamat Mencoba... semoga berhasil... :)













Minggu, 04 Desember 2011

Bunga Yubiami

bunga yubiyami


 Tidak pernah bosan untuk membuat bunga-bunga dari teknik yubiyami, kali ini membuat bunga dari benang polos dan kancing bungkus batik dan kotak-kotak. Bunganya memiliki diameter yang relatif kecil...

For Scrapbook

Mengikuti kelas scrapbook di Tobucil, ternyata menyenangkan dan dapat mengeksplorasi hal-hal yang belum pernah saya coba, salah satunya adalah memindahkan foto ke berbagai macam kain dan kulit.. menyenangkan dan hasilnya pun memuaskan hehe...

Pohon keluarga dari teknik crochet
Mengeksplorasi teknik crochet untuk membuat pohon keluarga di scrapbook, buat tiedye, buat stensil, buat cover buku...

Cover bukunya pake kancing biar bisa di isi ulang


Tiedye
stensil pake kirigami
Transfer foto ke kain blacu
Transfer foto ke kain kanvas


Transfer foto ke kulit imitasi
Transfer foto ke kulit imitasi

Transfer foto ke kulit imitasi
Transfer foto ke kulit imitasi dan ke kain tipis